ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI) - br4m4tyo
Headlines News :
Home » » ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI)

ASUHAN KEPERAWATAN PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI)





ASUHAN KEPERAWATAN
PADA KLIEN DENGAN GANGGUAN RASA NYAMAN (NYERI)

LAPORAN PENDAHULUAN
GANGGUAN RASA NYAMAN NYERI

I.  Definisi
Nyeri adalah sensori yang tidak menyenangkan dan pengalaman emosional yang berhubungan dengan kenyataan adanya potensial kehancuran jaringan (Bird Susan, 1991)
Nyeri adalah perasaan yang tidak menyenangkan, bersifat individual dan tidak dapat dibagi kepada orang lain (Kajier, 1989)
Nyeri adalah pengalaman yang berbeda untuk setiap orang, perasaan yang subyektif dan tidak menyenangkan yang dapat dijelaskan oleh orang yang mengalaminya (B.Long, 1996)
Secara umum nyeri didefinisikan perasaan tidak menyenangkan perasaan ketidak nyamanan, bersifat individual dan hanya dapat dijelaskan oleh orang yang mengalaminya.
Jenis nyeri
  1. nyeri akut
-          berlangsung sebentar (kurang 6 bulan)
-          sebagai tanda mendapat serangan seperti teriris, patah tulang, terpukul, luka-luka dalam atau proses penyakit 
-     tulang dengan obat.

Selengkapnya silahkan lihat atau download di laman berikut KLIK DISINI
Share this article :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. br4m4tyo - All Rights Reserved
Template Modify by Creating Website
Proudly powered by Blogger